Kelebihan dan Kekurangan Tablet Mito T970 - Mito T970 merupakan smartphone yang masuk di segment pablet (phone tablet).
Mito T970 menawarkan
kelebihan di sektor harga karena tablet berukuran 9 inchi tersebut ditawarkan dengan harga yang murah hanya sekitar Rp. 1,5 jutaan. Tablet
Mito T970 memang terbilang murah, pasalnya dengan harga segitu kita sudah bisa memperoleh tablet dual SIM dan disertai fitur TV analog plus keyboard ekternal yang berfungsi ganda.
Namun, perlu Anda cermati terlebih dahulu sebelum memutuskan untuk membeli Tablet Mito T970, karena selain menawarkan kelebihan seperti yang saya utarakan, ternyata tablet Mito T970 juga memiliki kekurangan yang cukup banyak.
Harga adalah rupa, kata itu yang tepat untuk menggambarkan tablet Mito T970. Pasalnya dengan
harga yang semurah itu wajar jika performa dan
spesifikasi banyak yang terkikis. Kita lihat saja contohnya pada jaringan yang didukungnya, Mito T970 hanya support EDGE, jelas itu akan mengganggu performa transfer data. Selain itu,
Mito T970 memiliki kapasitas baterai yang tergolong kecil untuk menopang kinerja tablet dengan layar 9 inchi, sehingga cukup boros.
Kekurangan Mito T970
SIM CardFitur tablet dual SIM milik Mito ternyata tidak bisa berjalan bersamaan. Artinya hanya ada satu SIM card yang aktif. Sehingga ketika ingin melakukan panggilan atau SMS kita harus menentukan SIM mana yang akan dipakai melalui menu SIM - Management.
Kapasitas prosesorKecepatan prosesor yang ditawarkan oleh Mito T970 maksimal hanya mencapai angka 1 GHz. Sehinga performa yang dimiliki bisa dibilang mengecewakan, padahal sudah dibekali RAM sebesar 512 MB
Resolusi layar
resolusi layar yang dimiliki Mito T970 bisa dibilang kurang maksimal untuk ukuran layar 9 inchi. sehingga tampilannya kurang jernih.
Kelebihan Mito T970
- Casing pelindung yang berfungsi sebagai keyboard eksternal.
- Fitur TV analog
- Harga yang murah
Jaringan: GSM 900/1800 Mhz.
Layar: LCD 9-inch reistive touchscreen WVGA.
Prosesor: 1 Ghz.
OS: Android 4.0 ICS.
Kamera: 2MP, 0.3MP front.
Earphone: 3.5mm jack audio.
Edit Post
Ditulis oleh:
bbandro
-
Rabu, 30 Januari 2013
- Rating:
4.9
terima kasih telah membaca artikel yang berkategori
harga mito t970
/
harga tablet mito terbaru
/
kekurangan mito t970
/
kelebihan dan kekurangan mito t970
/
kelebihan mito t970
/
spesifikasi mito t970
/
tablet
/
tablet mito t970
/
tablet murah berkualitas
yang berjudul
Review Tablet Mito T970, Kelebihan dan Kekurangannya
. Anda dapat Bookmark halaman ini dengan URL
http://postingbebo.blogspot.com/2013/01/kelebihan-dan-kekurangan-mito-t970.html
. Jika anda ingin copy paste artikel ini , jangan lupa untuk mencantumkan link sumber ^_^